Covid 19 telah mendera seluruh dunia termasuk Indonesia. Dilaporkan sudah menyebar ke 213 negara dan sudah menjangkiti lebih dari 111 juta orang dengan kematian sebanyak 2,45 juta orang. Sementara di Indonesia pada saat yang sama mencatat lebih dari 1,26 juta kasus dan 34.000 jumlah kematian…